Sabtu, 26 Maret 2011

Apakah Madu yang Anda Konsumsi Benar-benar Asli?

Tips Kesehatan Anda!

Dipasaran saat ni banyak terdapat madu yang dikemas dalam berbagai bentuk dan ukuran, sekaligus dengan harga yang beragam, yang jadi masalah adalah sering kali madu-madu yang dijual di pasaran itu bukanlah madu asli alias campuran. ini tentu saja akan menjadi masalah tersendiri ketika kita membutuhkan madu yang benar-benar asli, entah itu untuk pengobatan atau untuk perawatan kecantikan namun kemudian mendapatkan madu yang tidak asli. nah, untuk mengetahui keaslian madu, bisa digunakan tips berikut ini:

campurkan madu sebanyak 1 sendok makan pada air teh sebanyak 1/2 gelas. apabila madu itu asli, maka air teh pun warnanya akan berubah menjadi hitam seperti kopi. jika itu bukan madu asli, maka warna teh akan tetap tidak berubah.

selamat mencoba saudaraku....

Jumat, 11 Maret 2011

Rasa Cemas vs Susah BAB

Rasa cemas yang murni yang kita alami berbentuk kecemasan. kecemasan adalah semacam ketegangan syaraf. nah ketegangan syaraf nilah yang akan memberikan semacam reaksi dalam tubuh kita. jantung berdebar-debar, tekanan darah naik, darah mengalir dari organ tubuh keotot-otot dan biji mata membesar. ini merupakan reaksi tubuh, persis ketika berada dalam kondisi terancam dan bahaya fisik, lari atau berkelahi. tetapi rasa cemas saat ni, merupakan suatu peringatan akan bahaya yang mengancam dari dalam, dimana denyut jantung dan ketegangan otot itu menambah rasa cemas, karena tak ada lawan yang dihadapi secara fisik.

Rasa cemas  yang berlebihan akan melahirkan ketegangan-keteganan dalam tubuh kita. denyut jantung yang bertambah cepat, pengaliran darah keoto-otot, pelepasan glukosa ke darah kita sebagai penambah enersi. sudah pasti berak-berak akan mengurangi aktivitas fisik kita, sehingga reaski normal tubuh kita juga meliputi pengurangan gerak usus ke bawah, yang mempersulit buang air besar. singkatnya pengurangan rasa cemas / relaksasi menormalkan kembali mekanisme pembuangan sisa-sisa makanan.

Jumat, 04 Maret 2011

LIMPA LAMBUNG DINGIN AN-NAHL - (Terapi Herbal AN NAHL)

Sifat panas, pedas, manis dan harum.

Perut kembung, melilit, tidak nafsu makan, mual, banyak cairan di usus, keputihan encer dan jernih, air seni tidak lancar, mulut tawar dan tidak haus, kepala berat serasa dibalut, badan terasa berat, muka tampak kuning kegelapan, lambung terasa nyeri dan dingin tidak parah tapi terus menerus jika parah semakin nyeri sampai kejang, sulit kentut dan BAB lembek serta sulit.

Kontraindikasi wanita hamil, menyusui, defisiensi yin dan sindrom panas.

komposisi:
- Angelica sinensis
- Alpinis galanga
- Tribulus testiteris
- Black cumin
- Licorice
- bahan lain hingga 100%

Aturan pakai:
1. Diminum 3x 1-3 kapsul
2. Diminum 1 jam sebelum makan atau 2 jam setelah makan

isi: 30 kapsul @ 500 mg

Produk ini tidak diperjualbelikan secara bebas.
Hanya untuk memenuhi kebutuhan terapi anggota team An Nahl

Diproduksi oleh: Tim Herba An Nahl, Jakarta.


Harga : Rp.60.000,-
Berat Produk : 100 gram
Sifat panas, pedas, manis dan harum.

Perut kembung, melilit, tidak nafsu makan, mual, banyak cairan di usus, keputihan encer dan jernih, air seni tidak lancar, mulut tawar dan tidak haus, kepala berat serasa dibalut, badan terasa berat, muka tampak kuning kegelapan, lambung terasa nyeri dan dingin tidak parah tapi terus menerus jika parah semakin nyeri sampai kejang, sulit kentut dan BAB lembek serta sulit.

Kontraindikasi wanita hamil, menyusui, defisiensi yin dan sindrom panas.

komposisi:
- Angelica sinensis
- Alpinis galanga
- Tribulus testiteris
- Black cumin
- Licorice
- bahan lain hingga 100%

Aturan pakai:
1. Diminum 3x 1-3 kapsul
2. Diminum 1 jam sebelum makan atau 2 jam setelah makan

isi: 30 kapsul @ 500 mg

Produk ini tidak diperjualbelikan secara bebas.
Hanya untuk memenuhi kebutuhan terapi anggota team An Nahl

Diproduksi oleh: Tim Herba An Nahl, Jakarta.


Harga : Rp.60.000,-
Berat Produk : 100 gram
Kode : 2839566

HABBATUSAUDA' tuk SINDROM LEMBAB-DINGIN

Imam Bukhari meriwayatkan dari ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha. bahwa ia pernah mendengar Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda yang artinya: “Sungguh dalam habbatus sauda’ itu terdapat penyembuh segala penyakit, kecuali as-sam.” Saya bertanya, “Apakah as-sam itu?” Beliau menjawab, “Kematian”. Habbatus sauda’ berkhasiat mengobati segala jenis penyakit dingin, bisa juga membantu kesembuhan berbagai penyakit panas karena faktor temporal. Biji habbatus sauda’ mengandung 40% minyak takasiri dan 1,4% minyak atsiri, 15 jenis asam amino, protein, Ca, Fe, Na dan K. kandungan aktifnya thymoquinone (TQ), dithymouinone (DTQ), thymohydroquimone (THQ) dan thymol (THY). Telah terbukti dari berbagai hasil penelitian ilmiah bahwa habbatus sauda’ mengaktifkan kekebalan spesifik/kekebalan didapat, karena ia meningkatkan kadar sel-sel T pembantu, sel-sel T penekan, dan sel-sel pembunuh alami. Beberapa resep penggunaan dan manfaat habbatus sauda’:
  1. Ditumbuk, dibuat adonan dangan campuran madu, kemudian diminum setelah dicampur air panas, diminum rutin berhari-hari: menghancurkan batu ginjal dan batu kandung kencing, memperlancar air seni, haid dan ASI.
  2. Diadon dengan air tepung basah atau tepung yang sudah dimasak, mampu mengeluarkan cacing dengan lebih kuat.
  3. Minum minyaknya kira-kira sesendok dicampur air untuk menghilangkan sesak napas dan sejenisnya.
  4. Dimasak dengan cuka dan dipakai berkumur-kumur untuk mengobati sakit gigi karena kedinginan.
  5. Digunakan sebagai pembalut dicampur cuka untuk mengatasi jerawat dan kudis bernanah.
  6. Ditumbuk halus, setiap hari dibalurkan ke luka gigitan anjing gila sebagian dua atau tiga kali oles, lalu dibersihkan dengan air.
Untuk konsumsi rutin menjaga kesehatan, sebaiknya dua sendok saja. Sebagian kalangan medis menyatakan bahwa terlalu banyak mengkonsumsinya bisa mematikan.